PENGARUH INDUSTRI MANUFAKTUR TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI PROVINSI LAMPUNG MENURUT PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM

Authors

  • Selamet Nuriman Universitas Islam An Nur Lampung

Keywords:

Pertumbuhan Ekonomi,, Industri Manufaktur

Abstract

Pertumbuhan ekonomi adalah kenaikan kapasitas dalam
jangka panjang dari negara bersangkutan untuk menyediakan
berbagai barang ekonomi kepada penduduknya. Perspektif adalah
suatu kumpulan atau asumsi maupun keyakinan tentang suatu hal.
Berdasarkan analisis regresi sederhana faktor yang mempengaruhi
pertumbuhan ekonomi adalah variabel industri manufaktur. Jenis
Penelitian ini merupakan penelitian menggunkan pendekatan
kuantitatif, penelitian kuantitatif dilakukan dengan menggunakan
rancangan yang terstruktur, formal dan spesifik, serta mempunyai
rancangan operasional yang mendetail. Hasil penelitian ini
menunjukan berdasarkan hasil uji T: nilaiT hitung sebesar -9,560>
2,05954 t tabel. Jadi t hitung > t tabel maka H0 diterima dan H1
ditolak sehingga dapat disimpulkan bahwa variabel industri
manufaktur memiliki pengaruh signifikan dan negatif terhadap
pertumbuhan ekonomi.

Downloads

Published

2023-08-06