MANAJEMEN PENDEKATAN PEMBELAJARANBAHASA ARAB

Authors

  • Abdurochman Institut Agama Islam An-Nur Lampung

Keywords:

Pendeketan dan Bahasa Arab

Abstract

Bahasa Arab merupakan bahasa kedua setelah bahasa Indonesia, bahasa Arab memiliki karaktesistik dan tingkat kesulitan yang guru harus memperhatikan pendekatan pembelajaran yang strategis dan tepat bagi peserta didik. Terkait dengan ini terdapat beberapa pendekatan bahasa Arab diantaranya pendekatan kemanusian, pendekatan berbasis media, pendekatan mendengar-mengucap, pendekatan analisis dan non analisi, pendekatan alamiah, pendekatan aktual, pendekatan komunikatif. berbeda dengan bahasa lainya. Fenomena ini menuntut adanya guru yang memiliki kualifikasi dengan tingkat kematangan yang tinggi berupa kesabaran dan keuletan. Dalam penyajian materi bahan ajar bahasa Arab khususnya Dengan tujuan dapat meningkatkan efektifitas guru dalam melakukan transformasi pengetahuan, keterampilan bahasa dan kebudayaan Arab.

Downloads

Published

2023-01-05

Issue

Section

Articles