Analisis Pengangkatan Anak Adopsi Dalam Tinjauan Hukum Positif dan Hukum Islam

Authors

  • Kholik Hisbullah Universitas Islam An Nur Lampung

Keywords:

Pengangkatan Anak, Hukum Positif,, dan Hukum Positif

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui praktik
pengangkatan anak serta tinjauan hukum Islam dan hukum positif
tentang pengangkatan anak dalam masyarakat. Penelitian ini
menggunakan metode “library research” dan “field research” telaah
dokumen, observasi dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan
bahwa mekanisme pelaksanaan pengangkatan anak dikalangan
masyarakat, tahapan yang dilakukan masyarakat tidak ada suatu acara
kusus atau ritual lainya dalam proses pengangkatan anak, akan tetapi
hanya dengan melakukan kenduri kecil-kecilan, dan alasan
pengangkatan anak karena keluarga yang melakukan pengangkatan
anak lebih cendrung karna belum punya keturunan sendiri. Lalu
disarankan kepada setiap orang tua angkat agar mencari tau
bagaimana tata cara pengangkatan anak yang benar menurut agama
dan peraturan perundang-undangan negara, dan kepada tokoh agama
dan tokoh masyarakatsupayadapat mensosialisasikan mengenai tata
cara pengangkatan anak yang sesuai dengan ajaran Islam dan
peraturan yang berlaku mengenai pengangkatan anak, agar tidak
menimbulkan permasalahan dikemudian hari.

Downloads

Published

2023-08-16